Detail Cantuman

Image of Sodium alginat sebagai controlled release mikroenkapsulasi chlorhexidine 2% untuk alternatif dressing saluran akar gigi

 

Sodium alginat sebagai controlled release mikroenkapsulasi chlorhexidine 2% untuk alternatif dressing saluran akar gigi


ABSTRAK
Enterococcus faecalis merupakan bakteri persisten dalam saluran akar, memiliki kemampuan menginvasi tubuli dentin yang ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    0100110700020617.6 Nur sPerpustakaan Pusat (Ref 16.7)Tersedia
  • Perpustakaan
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    617.6 Nur s/R.16.7
    Penerbit Program Pasca Sarjana : Bandung.,
    Deskripsi Fisik
    viii,;84hlm,;29,5cm
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    617.6
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • ABSTRAK
    Enterococcus faecalis merupakan bakteri persisten dalam saluran akar, memiliki kemampuan menginvasi tubuli dentin yang berukuran IL-113
    adalah kelompok sitokin urutan pertama yang berperan dalam respon imun. PGE2 merupakan metabolit asam arakhidonat utama yang memiliki efek inflamasi pada jaringan periodontal. Obat saluran akar seperti chlorhexidine 2% hams tetap stabil tanpa dipengaruhi lingkungannya sehingga diperlukan upaya melindungi obat dengan cara mengenkapsulasinya. Alginat biasa digunakan sebagai bahan untuk enkapsulasi karena biocompatible dan biodegradable.
    Design penelitian ini adalah deskriptif eksploratif dan ekperimental, berupa sintesis mikrokapsul sodium alginat-chlorhexidine 2% dilanjutkan dengan pengujian untuk melihat efektifitasnya dalam menghilangkan Enterococcus faecalis. Pengujian pada hewan coba dilakukan untuk melihat pengaruh pemberian mikrokapsnl tersebut terhadap kadar IL-113 dan PGE2. Penelitian ini menggunakan 24 gigi anjing sebagai sampel. Analisis statistik menggunakan uji t, ANAVA dan uji korelasi. Kemaknaan hasil uji akan ditentukan berdasarkan nilai p
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi