Detail Cantuman

Image of Pengaruh Iklan Penerimaan Mahasiswa Baru Terhadap Keputusan Mahasiswa (studi path analysis mengenai pengaruh iklan penerimaan mahasiswa baru di radio ADS 96,6 fm Cikampek terhadap keputusan mahasiswa untuk memilih kuliah di Universitas Singaperbangsa Kara

 

Pengaruh Iklan Penerimaan Mahasiswa Baru Terhadap Keputusan Mahasiswa (studi path analysis mengenai pengaruh iklan penerimaan mahasiswa baru di radio ADS 96,6 fm Cikampek terhadap keputusan mahasiswa untuk memilih kuliah di Universitas Singaperbangsa Kara


Pengaruh ildan sangat luar biasa dalam mempengarubi atau mengubah
jaJan pikiran dan perilaku konsumen untuk membeli, selain itu iklan juga ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    01001130700173302.2 Yus P/R.21.191Perpustakaan Pusat (REF.191)Tersedia
  • Perpustakaan
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    302.2 Yus P/R.21.191
    Penerbit Magister Ilmu Komunikasi : Bandung.,
    Deskripsi Fisik
    xii, 186 hlm,; 21 cm.
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    302.2 Yus P
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Pengaruh ildan sangat luar biasa dalam mempengarubi atau mengubah
    jaJan pikiran dan perilaku konsumen untuk membeli, selain itu iklan juga dapat
    memberikan manfaat bagi pembangunan masyarakat dan ekonomi diantaranya;
    Ik:Ian memperluas altematifbagi konsumen, dengan adanya ildan konsumen dapat
    mengetahui adanya berbagai produk: yang pada gilirannya menimbulkan
    kepercayaan bagi konsumennya, sering dikatakan "tak kenal maka tak: sayang".

    Penelitian ini mengkaji beberapa permasalahan, yaitu (a) Seberapa besar
    pengaruh intensitas siaran iklan penerimaan mabasiswa barn di radio ADS 96.6
    FM Cikampek, terhadap keputusan mahasiswa untuk memilih kuliah di
    Universitas Singaperbangsa Karawang (Unsika)? (b) Seberapa besar pengaruh isi
    pesan siaran iklan penerimaan mahasiswa barn di radio ADS 96,6 FM Cikampek,
    terbadap keputusan mahasiswa untuk memilih kuliah di Universitas
    Singaperbangsa Karawang (Unsika)? (c) Seberapa besar pengaruh daya tarik
    siaran ildan penerimaan mahasiswa barn di radio ADS 96,6 FM Cikampek,
    terbadap keputusan mahasiswa untuk memilih kuliah di Universitas
    Singaperbangsa Karawang (Unsika)?

    Jenis penelitian ini adalah path analysis. Permasalahan diungkapkan
    dengan pendekatan kuantitatif yang menggambarkan atau menjelaskan suatu
    masalah yang basilnya dapat digeneralisasikan, Data diambil melalui penyebaran
    kuesioner, obeservasi dan studi kepustakaan. Responden dalam penelitian ini
    adalab mabasiswa yang mendengarkan iklan penerimaan mahasiswa barn unsika
    di Radio ADS %,6 FM Cikampek.

    Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa apabila dihubungkan dengan
    karakteristik radio dan target khalayak maka dapat dikatakan babwa secara
    cakupan lokal (Karawang, Cikampek) radio ADS 96,6 FM memiliki pendengar
    yang cukup bayak, karena radio ini mampu memberikan manfaat dan fungsi yang
    baik untuk para pendengamya. Iklan penerimaan mahasiswa barn di radio ADS
    %,6 FM Cikampek memberikan pengaruh terhadap terhadap keputusan
    mabasiswa untuk memilib kuliah di Univeritas Singaperbangasa Karawang

    (Unsika). .

    Bertolak dari basil penelitian ini, peneliti memberikan beberapa
    rekomendasi berupa kemungkinan-kemungkinan yang bisa dilakukan oleb Radio
    ADS 96,6 FM Cikampek, yaitu : pertama, tingkat itensitas akan mempengaruhi
    peluang kbalayak (pendengar), jam-jam prime time dapat menjadi altematif
    piliban dalam meningkatkan efektfitas dari intensitas siaran iklan, Kedua,
    kejelasan isi pesan dalam sebuab kegiatan komunikasi dengan khalayak, barns
    memperbatikan kemampuan dari kbalayak dalam memabami atau memproses isi
    pesan yang disampaikan. Ketiga, daya tarik iklan sebaiknya lebih kreatif lagi
    dalam pemiliban script dan backsound.
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi