Detail Cantuman

No image available for this title

Skripsi  

ANALISIS PUTUSAN MAHKAMAH AGUNG NOMOR: 118 PK/Pdt.Sus-HKI/2014 MENGENAI SENGKETA MEREK DAGANG KOPITIAM ANTARA ABDUL ALEK SOELYSTIO MELAWAN PHIKO LEO PUTRA DIKAITKAN DENGAN UNDANG-UNDANG NOMOR 15 TAHUN 2001 TENTANG MEREK


Merek! sebagai! salah! satu! bentuk! Kekayaan! Intelektual! yang!
mempunyai!peran!penting!dalam!dunia!usaha,!karena!merek!merupakan!

  • Tidak ada salinan data

  • Perpustakaan
    Fakultas Hukum
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    355/2017
    Penerbit Fakultas Hukum UNPAD : Bandung.,
    Deskripsi Fisik
    xiv, 70 hal, 30 cm.
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    NONE
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Merek! sebagai! salah! satu! bentuk! Kekayaan! Intelektual! yang!
    mempunyai!peran!penting!dalam!dunia!usaha,!karena!merek!merupakan!
    salah! satu! upaya! strategis! untuk! mempromosikan! usaha! kepada!
    masyarakat!luas.!Dalam!dunia!usaha,!merek!merupakan!suatu!unsur!yang!
    penting!untuk!menentukan!dan!membedakan!kualitas!produk!barang!dan!
    jasa,!namun!dalam!kenyataannya!banyak!terjadi!praktik!penyalahgunaan!
    sebuah!merek.!Merek!dagang!atas!nama!Kopitiam!merupakan!salah!satu!
    kasus!merek!dagang!yang!dipersengketakan.!Hal!ini!didasari!oleh!Kopitiam!
    yang!merupakan!merek!dagang!untuk!nama!merek!yang!umum.!Namun!
    merek! dagang! tersebut! diklaim! sebagai! milik! pribadi! oleh! Abdul! Alek!
    Soelystio.! Kasus! ini! bergulir! hingga! ketahap! Peninjauan! Kembali! yang!
    beragendakan! Putusan! Mahkamah! Agung! Nomor:! 118! PK/Pdt.SusD
    HKI/2014.!!
    !
    ! Metode!pendekatan!yang!digunakan!dalam!penyusunan!studi!kasus!
    ini!adalah!yuridis!normatif!dan!spesifikasi!penelitian!yang!digunakan!adalah!
    deskriptif! analitis! yang! menggambarkan! dan! menganalisis! ketentuanD
    ketentuan! yang! berkaitan! seperti! UndangDUndang! No.! 15! Tahun! 2001!
    Tentang! Merek! yang! digantikan! dengan! UndangDUndang! Merek! Tahun!
    2016.!
    !
    ! Dalam!analisa!tersebut!ditemukan!kejanggalanDkejanggalan!seperti!
    ketidak!tepatan!Majelis!Hakim!dalam!menilai!persamaan!merek!umum!pada!
    pokoknya!dan!pelanggaran!merek!yang!berkaitan!dengan!Public'Domain!
    dan!Generic'Name'untuk!nama!Kopitiam!berdasarkan!UndangDUndang!No.!
    15!Tahun!2001!Tentang!Merek!yang!digantikan!dengan!UndangDUndang!
    Merek!Tahun!2016.!
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi