Detail Cantuman

No image available for this title

Skripsi  

Komunitas Kicau Mania : studi deskriptif komunitas kicau mania di Cileunyi, Kab. Bandung, Jawa Barat


Komunitas Kicau Mania adalah perkumpulan kalangan penggemar burung berkicau yang mendirikan sebuah organisasi tak formal bertujuan untuk saling ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    170510100024310 ANT 26/2017Perpustakaan Fisip UnpadTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
  • Perpustakaan
    Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    310 ANT 26/2017
    Penerbit : .,
    Deskripsi Fisik
    xiii, 77 hlm.; 29,7 cm.
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    310
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    -
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Komunitas Kicau Mania adalah perkumpulan kalangan penggemar burung berkicau yang mendirikan sebuah organisasi tak formal bertujuan untuk saling bertukar informasi tentang dunia burung kicau maupun berbagai cara pemeliharaan, penjualan serta makanan burung kicau. Tujuan penelitian ini dilakukan adalah untuk mengetahui bagaimana gambaran dari Komunitas Kicau Mania ini yang meliputi kegiatan apa saja yang ada di dalam komunitas, komunikasi antar anggota komunitas dan perawatan hingga perlombaan burung kicau. Metode penelitian menggunakan metode kualitatif. Tahapan penelitian meliputi survey lapangan, pengumpulan data melalui wawancara dan kemudian data yang diperoleh akan dianalisis secara deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor komunikasi sangat berperan penting pada komunitas ini. Komunikasi pada komunitas ini berguna dalam hal penyelesaian konflik yang terjadi pada komunitas ini. Selain sebagai peredam konflik, komunikasi juga berguna dalam hal berbagi ilmu terkait dunia burung kicau yang nantinya akan menjadi informasi yang sangat berguna bagi anggota komunitas yang baru bergabung. Intinya komunitas ini terbentuk karena hobi dan akan menghasilkan hal-hal positif demi menjaga keutuhan komunitas ini.

    Kata kunci : Komunitas, Kicau Mania, Burung Kicau, Komunikasi, Kelompok, Hobi.
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi