Detail Cantuman

No image available for this title

Text  

Kontribusi Karakteristik Peternak Kerbau terhadap Penerimaan Keluarga (Survai di Desa Mekarjaya Kecamatan Bungbulang Kabupaten Garut)


Penelitian ini mengenai “Kontribusi Karakteristik Peternak Kerbau Terhadap Penerimaan Keluarga(Survai di Desa Mekarjaya Kecamatan Bungbulang ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    SKR000331Skr.5644Perpustakaan Fakultas PeternakanTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
  • Perpustakaan
    Fakultas Peternakan
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    Skr.5644
    Penerbit Fakultas Peternakan Universitas Padjadjaran : Sumedang.,
    Deskripsi Fisik
    xii, 71 hlm.: ilus.; 29 cm.
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    636.01
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Penelitian ini mengenai “Kontribusi Karakteristik Peternak Kerbau Terhadap Penerimaan Keluarga(Survai di Desa Mekarjaya Kecamatan Bungbulang Kabupaten Garut)” dilaksanakan sejak tanggal 04 Januari 2017 hingga 20 Januari 2017. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui karakteristik peternak kerbau, mengetahui penerimaan keluarga peternak kerbau dan mengetahui kontribusi karakteristik peternak kerbau terhadap penerimaan keluarga yang terdapat di Desa Mekarjaya Kecamatan Bungbulang Kabupaten Garut. Data dianalisis menggunakan analisis deskriptif dengan metode penelitian survai kepada para peternak. Hasil penelitian menunjukan bahwa karakteristik peternak kerbau memiliki usia rata-rata 46 tahun dengan rata-rata pendidikan sekolah dasar, rata rata pengalaman beternak responden adalah 17 tahun dan rata-rata jumlah kepemilikan kerbau per keluarga sebanyak 3 ekor. Rata-rata penerimaan keluarga peternak kerbau yang terdapat di Desa Mekarjaya adalah sekitar Rp2.828.241/bulan. Kontribusi terbesar yang diperoleh dari usahaternak kerbau berdasarkan umur adalah 41-50 tahun, sedangkan kontribusi non usahaternak kerbau ada pada interval usia 25-40 tahun. Pendidikan tidak mempengaruhi keberlangsungan usahaternak kerbau, melainkan pengalaman beternak dan jumlah kepemilikan. Besaran kontribusi dari usahaternak kerbau terhadap total penerimaan keluarga peternak kerbau sebesar 28%.
    Kata Kunci: Karakteristik peternak, Penerimaan keluarga, Keluarga peternak, Usahaternak kerbau, Kontribusi.
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi