Detail Cantuman

No image available for this title

Text  

Evaluasi Penyimpangan Bobot Badan Menggunakan Pita Rondo terhadap Bobot Badan Aktual Sapi Pasundan di Desa Babakan Asem Kecamatan Conggeang Kabupaten Sumedang


Penelitian mengenai “evaluasi penyimpangan bobot badan menggunakan pita rondo terhadap bobot badan aktual sapi pasundan” ini telah dilaksanakan ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    SKR000502Skr.5799Perpustakaan Fakultas PeternakanTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
  • Perpustakaan
    Fakultas Peternakan
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    Skr.5799
    Penerbit Fakultas Peternakan Universitas Padjadjaran : Sumedang.,
    Deskripsi Fisik
    ix, 41 hlm.: ilus.; 29 cm
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    636.2
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Penelitian mengenai “evaluasi penyimpangan bobot badan menggunakan pita rondo terhadap bobot badan aktual sapi pasundan” ini telah dilaksanakan di KTML (Kelompok Ternak Muga Laksana) Sapi potong Dusun Peueung Desa Babakan Asem Kecamatan Conggeang Kabupaten Sumedang Provinsi Jawa Barat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar penyimpangan penggunaan pita rondo terhadap bobot badan aktual pada sapi pasundan. Metode yang digunakan yaitu secara survey sedangkan pengambilan data diambil secara sample. Ternak yang di amati yaitu sapi pasundan betina sebanyak 30 ekor yang berumur 2-3 tahun. Data yang diperoleh diolah secara statistik desktiptif. Hasil Penelitian menunjukan bahwa bobot badan dugaan menggunakan pita ukur rondo terhadap bobot badan aktual pada sapi Pasundan jantan dan betina sebesar 158,133 ± 21,436 kg dan 238,200 ± 30,529 kg. Nilai rata- rata penyimpangan bobot badan dugaan menggunakan pita rondo terhadap bobot badan aktual sapi pasundan jantan sebesar 80.07 kg dan 33%.
    Kata Kunci : Sapi Pasundan. Bobot Badan Dugaan. Bobot Badan Aktual. Penyimpangan. Pita Rondo.
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi