Detail Cantuman

Image of Struktur Permodalan Usaha Kecil dan Menengah (Studi Di Kota Bandung)

Text  

Struktur Permodalan Usaha Kecil dan Menengah (Studi Di Kota Bandung)


Permodalan usaha keeil terbatas dalam jumlah dan akses sumber dana.

Komposisi utang dan modal yang tepat dapat membentuk struktur ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    010040007548332.041 Nen sPerpustakaan Pusat (Reference Kls. 300)Tersedia
  • Perpustakaan
    Perpustakaan Pusat
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    332.041 Nen s/R.17.271.2
    Penerbit Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Unpad : Bandung.,
    Deskripsi Fisik
    xix, 149 hlm. ; il. ; 29 cm
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    332.041
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    Reference
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Permodalan usaha keeil terbatas dalam jumlah dan akses sumber dana.

    Komposisi utang dan modal yang tepat dapat membentuk struktur modal yang
    optimal. Tujuan penelitian ini adalah (1) untuk meneliti faktor-faktor yang terkait
    dengan struktur permodalan Usaha Keeil di Kota Bandung; dan (2) untuk
    merumuskan model struktur permodalan Usaha Keeil di Kota Bandung.

    Adapun metode pendekatan yang digunakan adalah metode kuantitatif
    dengan jenis penelitian deskriptif verifikatif Objek penelitian ini adalah
    karakteristik perusahaan yang terdiri dari ukuran perusahaan, likuiditas,
    profitabilitas, pertumbuhan perusahaan, struktur aktiva dan struktur modal serta
    variable dummy, klasifikasi badan hukum usaha keeil di Kota Bandung. Populasi
    penelitian adalah pelaku usaha keeil di Kota Bandung sebanyak 4.351 unit usaha.
    Ukuran sampel dihitung dengan menggunakan rumus Slovin dengan tingkat
    kesalahan sebesar 10% dan diperoleh sampel sebanyak 100 usaha keeil.
    Pengumpulan data dilakukan dengan eara observasi, wawaneara, dan melalui
    pengumpulan dokumen-dokumen. Analisis data menggunakan statistik deskriptif,
    analisis regresi linear berganda, uji asumsi klasik dan uji hipotesis secara simultan
    dan parsial.

    Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel karakateristik perusahaan
    yang mempengaruhi struktur modal secara parsial adalah Ukuran Perusahaan,
    Pertumbuhan Perusahaan dan Profitabilitas. Sedangkan seeara simultan, Ukuran
    perusahaan, likuiditas, pertumbuhan perusahaan, profitabilitas dan struktur aktiva
    berpengaruh terhadap struktur modal usaha keeil di Kota Bandung. Berdasarkan
    model struktur modal yang terbentuk diketahui bahwa ukuran perusahaan,
    pertumbuhan perusahaan dan profitabilitas mempengaruhi struktur modal sebesar
    83,19% sedangka sisanya sebesar 16,815 dipengaruhi oleh variabellain yang tidak
    diteliti dalam penelitian ini.
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi