Detail Cantuman

Image of Pengaruh Bauran Pemasaran Jasa Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Nilai Yang Dirsakan Serta Dampaknya Pada Kepuasan Penumpang Kapal (Studi Penumpang Kapal Laut Se Indonesia)

 

Pengaruh Bauran Pemasaran Jasa Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Nilai Yang Dirsakan Serta Dampaknya Pada Kepuasan Penumpang Kapal (Studi Penumpang Kapal Laut Se Indonesia)


Kompetisi persaingan antar moda transportasi memicu banyak perusahaan transportasi
bersaing untuk merebut pelanggannya dengan menggunakan ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    01001100100228650.1 Tha p/R.12.89Perpustakaan Pusat (REF.12.89)Tersedia
  • Perpustakaan
    Perpustakaan Pusat
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    650.1 Tha p/R.12.89
    Penerbit Program doktor fakultas ekonomi UNPAD : Bandung.,
    Deskripsi Fisik
    xvi,;264 hlm,;29 cm
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    650.1 Tha p
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Kompetisi persaingan antar moda transportasi memicu banyak perusahaan transportasi
    bersaing untuk merebut pelanggannya dengan menggunakan strategi harga, dan adanya
    keterlibatan kebijakan pemerintah yang menerapkan tarif batas atas antar moda
    penerbangan berdampak penurunan jumlah penumpang pada transportasi laut terutarna
    perusahaan Pelayaran. Rendahnya kualitas pelayanan kapal juga memicu penumpang
    berpindah ke moda lain seperti pesawat. Disamping itu, nampaknya penerapan bauran
    pemasaran jasa belum maksimal digunakan untuk menghantarkan nilai yang diterima dan
    kepuasan penumpang.

    Penelitian ini bertujuan mengetahui, menggali, penerapan, bauran pemasaran jasa,
    kualitas pelayanan kapal, nilai yang dirasakan dan kepuasan penumpang kapal. Serta
    mengetahui tingkat pengaruh bauran pemasaran jasa, kualitas pelayanan, nilai yang
    diterima terhadap kepuasan penumpang kapal.

    Metode penelitian ini bersifat deskriptif dan verifikatif dan jenis penelitian adalah
    exsplanatory dengan menggali pengaruhnya kualitas pelayanan, dan bauran pemasaran
    jasa terhadap nilai yang diterima dan kepuasan penumpang dimana pengertian nilai yang
    diterima dan kepuasan mencerminkan nilai dan kepuasan bagi penumpang kapal. Unit
    analisis dalam penelitian ini adalah penumpang kapal di Indonesia. Pengamatan
    menggunakan cakupan waktu (time horizon) bersifat cross section, artinya informasi atau
    data yang diperoleh adalah hasil penelitian yang dilakukan pada satu waktu tertentu yaitu
    pada tahun 2009.

    Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa bauran pemasaran jasa dan kualitas pelayanan
    kapal secara simultan berpengaruh terhadap nilai yang dirasakan, dan nilai yang diterima
    berpengaruh terhadap kepuasan penumpang. Sedangkan bauran pemasaran secara parsial
    tidak berpengaruh terhadap nilai yang diterima, namun kualitas pelayanan kapal secara
    parsial berpengaruh terhadap nilai yang diterima.
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi