Detail Cantuman

Image of Faktor Perilaku Pencarian Informasi Kuliner di Kalangan Mahasiswa dengan Youtube Channel  Food Vlogger

Disertasi/Tesis/Skripsi  

Faktor Perilaku Pencarian Informasi Kuliner di Kalangan Mahasiswa dengan Youtube Channel Food Vlogger


ABSTRAK
Penelitianini berjudul FaktorPerilaku Pencarian Informasi KulinerdiKalanganMahasiswa denganYoutube Channel Food Vlogger dengan ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    KID1506006.754 07 HEN fPerpustakaan FIKOM UNPAD (Rak Layanan Karya Ilmiah - Tesis)Tersedia
  • Perpustakaan
    Fakultas Ilmu Komunikasi
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    006.754 07 HEN f
    Penerbit Fikom Unpad : Bandung.,
    Deskripsi Fisik
    xi, 104 hlm. : Ilus. ; 21 cm.
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    006.754 07 HEN f
    Tipe Isi
    text
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • ABSTRAK
    Penelitianini berjudul FaktorPerilaku Pencarian Informasi KulinerdiKalanganMahasiswa denganYoutube Channel Food Vlogger dengan sub judul studi korelasional perilaku pencarian informasi kulinerdikalanganmahasiswa dengan penggunaanYoutube Channel Food Vlogger. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui apakah perilaku pencarian informasi pada mahasiswa memiliki hubungan signifikan dengan penggunaan Youtube channel food vlogger. Penelitian ini menggunakan metode korelasional dengan pendekatan kuantitatif, yaitu penelitian yang berkaitan dengan pengumpulan data untuk menentukan ada atau tidaknya hubungan antara dua variabel atau lebih danseberapa kuat tingkat hubungannya. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuisioner dan studi pustaka.Populasi pada penelitian ini adalah mahasiswa aktif Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Padjadjaran jenjang Sarajana (S1). Untuk menentukkan jumlah sampel maka digunakan teknik penarikan sampel simple random sampling dengan jumlah sampel sebanyak 96 orang. Hasil penelitian menyatakan bahwa variabel X (Perilaku Pencarian Informasi) memberikan pengaruh terhadap Y (Penggunaan Youtube channel food vlogger) secara signifikan. Hubungan diantara kedua variabel tersebut dikategorikan sedang. Hal ini ditunjukkan olehharga koefisien korelasi sebesar 0,530.Kata kunci: Perilaku pencarian informasi, mahasiswa, Youtube, food vlogger
    ABSTRACTThis researchdiscussesaboutinformation seeking behaviour of students in Youtube channel food vlogger (correlational studies about information seeking behaviour of student with the use of Youtube channel food vlogger in Faculty of CommunicationSciences ofPadjadjaran University). The purpose of this research isto find out the correlation between information seeking behaviour of student with the use of Youtube channel food vlogger. This research uses a correlational method with a quantitative approach, which related to data collection to determine the correlational between two or more variables andto find outhow strong the correlation is. Data were collected using a questionnaires and literature study. The population of this study is students of Faculty of Communication Sciences ofPadjadjaran University and uses simple random sampling technique, with 96 respondents. The result of the research conclude that variable X (Information Seeking Behaviour of Student) is related with variable Y (the use of Youtube Channel Food Vlogger). Thecorrelation between variables is categorized as moderate correlation. This is indicated by the number of the correlation coefficient of 0.530.Keyword: information seeking behaviour, student, Youtube, food vlogger
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi