Detail Cantuman

No image available for this title

Text  

Uji Banding Antara Metode Immuzyne - TB Kompleks Dengan Metode PAP-TB Untuk Diagnosis Penyakit Tuberkulosis.


Telah dilakukan penelitian uji banding metode Immuzyme-Tuberkulosis (TB) Kompleks dan metode Peroksidase Antiperoksidase (PAP)-TB untuk diagnosis ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    01021951000002Tersedia
  • Perpustakaan
    Fakultas Farmasi
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    870
    Penerbit : .,
    Deskripsi Fisik
    -
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    870
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    NULL
    Subyek

    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Telah dilakukan penelitian uji banding metode Immuzyme-Tuberkulosis (TB) Kompleks dan metode Peroksidase Antiperoksidase (PAP)-TB untuk diagnosis penyakit tuberkulosis terhadap sensitivitas dan spesifisitas serta penetapan signifikannya.
    Uji sensitivitas dilakukan dengan menggunakan pereaksi PAP-TB dengan No. katalog HP000/5R (Biogenex Laboratories) dan pereaksi Immuzyme-TB Kompleks dengan No. katalog 5173 dan No. Lot. G05101 (Omega Diagnostics). Ujia tersebut menggunakan dua puluh empat sampel. Uji spesifisitas untuk masing-masing metode menggunakan dua puluh tiga sampel. Hubungan kedua metode kemudian dianalisis.
    Hasil penelitian menunjukkan bahwa metode Immuzyme-TB Kompleks mempunyai sensitivitas yang lebih baik (79,17%) dibandingkan dengan metode PAP-TB (33,33%). Spesifisitas kedua metode sama (100%). Analisis statistik menunjukkan antara kedua metode terdapat perbedaan respon yang signifikan.
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi