Detail Cantuman

Image of Strategi Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik Pada Unit Pelayanan Pajak Daerah UPPTD kecamatan jatinegara Jakarta Timur

Skripsi  

Strategi Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik Pada Unit Pelayanan Pajak Daerah UPPTD kecamatan jatinegara Jakarta Timur


Latar belakang penelitian ini adalah terdapatnya permasalahan terkait upaya Pemerintah Daerah Provinsi DKI Jakarta yang pada hal ini dilakukan oleh ...

  • Tidak ada salinan data

  • Perpustakaan
    Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    320 PUT 37/2015
    Penerbit FISIP Unpad : Bandung.,
    Deskripsi Fisik
    -
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    320 PUT 37/2015
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Latar belakang penelitian ini adalah terdapatnya permasalahan terkait upaya Pemerintah Daerah Provinsi DKI Jakarta yang pada hal ini dilakukan oleh UPPD Kecamatan Jatinegara dalam meningkatkan kualitas pelayanan publik dalam bidang administrasi pajak. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan dan menganalisis strategi UPPD Kecamatan Jatinegara dalam upaya meningkatkan kualitas pelayanan publik dalam bidang administrasi pajak.
    Penelitian dilakukan di Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur, Kantor Pelayanan Pajak Daerah DKI Jakarta, Kantor UPPD Kecamatan Jatinegara Jakarta Timur, dan Kecamatan Jatinegara dan wajib pajak. Peneliti menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Data diperoleh melalui observasi secara langsung, wawancara, peraturan perundang-undangan, dan studi literature.
    Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi dalam upaya meningkatkan kualitas pelayanan publik dalam bidang adminitsrasi pajak di UPPD Kecamatan Jatinegara yang dilaksanakan telah sesuai konsep strategi yang meliputi aspek penentuan tujuan, perumusan kebijakan, dan operasionalisasi.
    Penelitian ini menyimpulkan bahwa strategi yang dilakukan oleh UPPD Kecamatan Jatinegara dalama upaya meningkatkan administrasi pelayanan publik dalam bidang administrasi pajak belum berjalan secara baik. Hal ini ditunjukkan dengan masih banyaknya faktor penghambat seperti kurang lengkapnya fasilitas dan sosialisasi.
    Kata kunci: Strategi, Pemerintah Daerah, Pelayanan Publik
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi