Detail Cantuman

No image available for this title

Skripsi  

Manajemen Pemerintahan dalam Pembinaan Anak Jalanan di Kabupaten Cianjur : studi pada Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Cianjur tahun 2015


Hal yang melatar belakangi penelitian adalah manajemen pemerintahan dalam Pembinaan anak jalanan di Kabupaten Cianjur belum sepenuhnya berjalan ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    170410110059320 PUT 23/2017Perpustakaan Fisip UnpadTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
  • Perpustakaan
    Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    320 PUT 23/2017
    Penerbit FISIP Unpad : .,
    Deskripsi Fisik
    xviii, 130 hlm.; 29.7 cm.
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    320
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Hal yang melatar belakangi penelitian adalah manajemen pemerintahan dalam Pembinaan anak jalanan di Kabupaten Cianjur belum sepenuhnya berjalan dengan baik yang akan mengakibatkan pelaksanaan pembinaan anak jalanan tidak berjalan dengan baik pula. Tujuan dari penelitian ini untuk mendeskripsikan dan menganalisis bagaimana manajemen pemerintahan dalam pembinaan anak jalanan di Kabupaten Cianjur dari segi perencanaan pemerintahan, pengorganisasian sumber-sumber pemerintahan, penggunaan sumber-sumber pemerintahan dan kontrol pmerintahan. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah studi pustaka dan studi lapangan melalui observasi dan wawancara. Penelitian ini dilakukan di Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Cianjur. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa manajemen pemerintahan Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Cianjur belum sepenuhnya berjalan dengan baik, masih terdapat berbagai hambatan dalam pelaksanaan pembinaan, baik itu dari dalam pemerintah maupun dari luar pemerintah. Dengan demikian, penulis menyimpulkan bahwa manjemen pemerintahan dalam pembinaan anak jalanan di Kabupaten Cianjur belum sepenuhnya berjalan dengan baik. Penulis berpendapat agar pemerintah lebih tegas dalam menangani masalah pembinaan anak jalanan di Kabupaten Cianjur

    Kata kunci : Manajemen Pemerintahan, Pembinaan Anak Jalanan.

  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi