Detail Cantuman

No image available for this title

Skripsi  

Analisis Pemilihan Pemasok Bahan Baku Besi Pada PT. Anugrah Yaden Utama Kab Bogor


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisa tahap pelaksanaan proses pemilihan pemasok bahan baku pelat besi pada PT. Anugrah Yaden ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    170610100074651 ILH 31/2015Perpustakaan Fisip Unpad (5)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
  • Perpustakaan
    Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    651 ILH 31/2015
    Penerbit FISIP Unpad : Bandung.,
    Deskripsi Fisik
    -
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    651 ILH 31/2015
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisa tahap pelaksanaan proses pemilihan pemasok bahan baku pelat besi pada PT. Anugrah Yaden Utama.
    Penelitian ini menggunakan metode deskriptif analisis dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan oleh peneliti ditinjau dari caranya yaitu observasi partisipasi pasif dengan wawancara semi terstruktur. Jenis wawancara ini sudah termasuk dalam kategori in-dept interview, dimana dalam pelaksanaannya lebih bebas dibandingkan dengan wawancara terstruktur. Tempat penelitian dilakukan di PT.Anugrah Yaden Utama dengan menetapkan narasumber yang memiliki kewenangan pengambilan keputusan pemilihan pemasok yaitu manajer purchasing dan manajer quality control. Metode pemilihan pemasok yang digunakan yaitu Analytical Hierarchy Process (AHP) dengan mekanisme pengurutan sistematis menggunakan hirearki (tingkatan level)sebagai alat untuk memetakan permasalahan.
    Hasil penelitian ini menunjukan bahwa akumulasi perhitungan dan pembobot terhadap 3 (tiga) pemasok dengan menggunakan metode Analytic Hierarchy Process (AHP) diperoleh total penilaian untuk Sinar Besi, Sinar Inti Sentosa dan Sumber Kencana berturut-turut sebesar 0,46, 0,41 dan 0,14 dari skala 1. Penilaian ini membuktikan bahwa Sinar Besi merupakan pemasok pelat besi terbaik. Dan saran yang dapat diberikan kepada perusahaan yaitu Secara berkala melaksanakan evaluasi pemasok, Mengutamakan keterbukaan informasi antar perusahaan dan Supplier, serta Menginisiasi kebijakan reward dan punishment kepada supplier.
    Kata Kunci : Analytical Hierarchy Process (AHP), pemilihan pemasok.
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi