Detail Cantuman

Image of Efektivitas Perendaman Pelat Akrilik Pada Asam Sitrat Sebagai Larutan Pembersih Terhadap Staphylococcus aureus ATCC 6538

Skripsi  

Efektivitas Perendaman Pelat Akrilik Pada Asam Sitrat Sebagai Larutan Pembersih Terhadap Staphylococcus aureus ATCC 6538


Pendahuluan: Gigi tiruan berbahan dasar akrilik merupakan gigi tiruan yang paling banyak digunakan oleh masyarakat, karena salah satu keuntungan gigi ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    Pros1-47514751 617.69 Bum EJatinangor (Prostodonsia)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
  • Perpustakaan
    Fakultas Kedokteran Gigi
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    617.69 Bum E
    Penerbit FKG Unpad : FKG UNPAD JATINANGOR.,
    Deskripsi Fisik
    xiv, 65 hlm,; illus; 29x21cm.
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    160110150093
    Klasifikasi
    617.69
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Pendahuluan: Gigi tiruan berbahan dasar akrilik merupakan gigi tiruan yang paling banyak digunakan oleh masyarakat, karena salah satu keuntungan gigi tiruan berbahan dasar akrilik adalah estetik dan cara pembuatan yang mudah. Kerugian menggunakan gigi tiruan berbahan dasar akrilik yaitu dapat menjadi tempat penumpukan plak,stain, dan tar yang efeknya dapat menimbulkan penyakit pada rongga mulut. Asam sitrat merupakan asam organik lemah yang dapat dijadikan sebagai disinfektan. Larutan pembersih gigi tiruan yang dibuat oleh pabrik di Indonesia sudah tidak dijual bebas di pasaran. Asam sitrat merupakan salah satu larutan pembersih yang dapat dijadikan sebagai alternatif untuk pembersih gigi tiruan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas dari asam sitrat yang digunakan sebagai larutan pembersih pada pelat akrilik terhadap bakteri Staphylococcus aureus ATCC 6538. Metode: 20 buah sampel pelat akrilik berdiameter 10 mm dengan ketebalan 2 mm berbentuk piringan direndam pada suspensi bakteri Staphylococcus aureus ATCC 6538. Sampel pelat akrilik direndam pada asam sitrat konsentrasi 3% dan 4% dengan waktu perendaman 15 menit dan 30 menit. Hasil: Nilai rata- rata jumlah bakteri Staphyloccus aureus ATCC 6538 setelah perendaman pada asam sitrat mengalami penurunan yang sangat signifikan (p
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi