Detail Cantuman

No image available for this title

Text  

Pengaruh penambahan sari mengkudu pada air minum terhadap performa Ayam Sentul Kulawu periode pertumbuhan.


Penelitian mengenai pengaruh penambahan sari mengkudu pada air minum terhadap
performa ayam sentul kulawu priode pertumbuhantelah dilaksanakan ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    SKR001062Skr.5981Perpustakaan Fakultas PeternakanTersedia
  • Perpustakaan
    Fakultas Peternakan
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    Skr.5981
    Penerbit Fakultas Peternakan Universitas Padjadjaran : Sumedang.,
    Deskripsi Fisik
    xiii, 50 hlm.: ilus.; 29 cm.
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    636.5
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Penelitian mengenai pengaruh penambahan sari mengkudu pada air minum terhadap
    performa ayam sentul kulawu priode pertumbuhantelah dilaksanakan pada tanggal 7
    September sampai dengan 30 November 2017 di Test Farm Fakultas Peternakan,
    Universitas Padjadjaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh
    pemberian air minum yang mengandung sari buah mengkudu terhadap performa ayam
    sentul kulawu, serta untuk mengetahui tingkat penambahan sari buah mengkudu dalam
    air minum yang dapat menghasilkan performa ayam sentul kulawu terbaik. Penelitian
    menggunakan metode eksperimen. Perlakuan tediri dari air minum tanpa ditambahkan
    sari buah mengkudu (P0), dan air minum yang ditambahkan sari buah mengkudu 1 ml
    (P1), 2 ml (P2), 3 ml (P3) dan 4 ml (P4). Setiap perlakuan diulang sebanyak empat
    kali dan setiap ulangan terdiri dari 5 ekor ayam sentul sehingga total ayam sentul yang
    digunakan selama penelitian sebanyak 100 ekor. Peubah yang diamati meliputi
    konsumsi air minum, konsumsi ransum, pertambahan bobot badan, dan konversi
    ransum. Data dianalisis statistik dengan analisis variansi Rancangan Acak Lengkap.
    Setiap data dengan perbedaan yang nyata antar perlakuan diuji lanjut menggunakan
    Duncan new Multiple Range Test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penambahan
    sari buah mengkudu 2 ml/liter dalam air minum memberikan pengaruh terbaik
    terhadap pertambahan bobot badan dan konversi ransum, tetapi tidak memberikan
    pengaruh terhadap konsumsi air minum dan konsumsi ransum.
    Kata kunci: Performa, Ayam sentul kulawu, Sari buah mengkudu, Air minum
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi