Detail Cantuman

No image available for this title

Text  

3766- Analisis Biaya Pengobatan Penyakit Kanker Serviks Dengan Prosedur Pada Rahim dan Adneksa (W-1-20) di RS 'X' Provinsi Jawa Barat (Aidil Nur Malaya Binti Sumarwan; Prof. Dr. Ajeng Diantini, MS; Auliya A. Suwantika, Ph.D.; Dra. Pratiwi, M.Farm.,Apt.)


Penyakit kanker serviks merupakan penyakit kanker dengan prevalensi tertinggi di Indonesia pada tahun 2013. Infeksi Human Papiloma Virus (HPV) pada ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    FFUP201802483766Tersedia
  • Perpustakaan
    Fakultas Farmasi
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    3766
    Penerbit Fakultas Farmasi Universitas Padjadjaran : Jatinangor.,
    Deskripsi Fisik
    -
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    3766
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    -
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Penyakit kanker serviks merupakan penyakit kanker dengan prevalensi tertinggi di Indonesia pada tahun 2013. Infeksi Human Papiloma Virus (HPV) pada kanker serviks merupakan penyebeb kematian pertama di indonesia diikuti kanker payudara. Tingginya biaya perawatan dan penggunaan sistem tarif Indonesia Case Base Groups (INA-CBGs) yang saat ini diikuti oleh semua rumah sakit di Indonesia. Tarif INA-CBGs terkadang tidak sesuai dengan biaya sebenarnya yang dikeluarkan oleh rumah sakit sehingga terjadi perbedaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui rata-ratabeban biaya pengobatan kanker serviks dengan prosedur pada rahim dan adneksa (W-1-20) ditinjau dari healthcare prespective dan untuk mengetahui perbedaan rata-rata biaya ditinjau dari healthcare perspective dan payerprospectivepada pasien rawat inap kanker serviks dengan prosedur pada rahim dan adneksa (W-1-20) di RS ‘X’ Provinsi Jawa Barat periode 2017 dengan jumlah sampel sebanyak 183 pasien. Penelitian ini menggunakan desain analisis deskriptif dengan mengumpulkan data payerprospective dan rekam medis pasien kanker serviks. Diambil secara purposif sampling secara retrospektif sesuai kreteria inklusi. Rata-rata beban biaya pengobatan kanker serviks dengan prosedur pada rahim dan adneksa (W-1-20) ditinjau dari healthcare perspective pada tingkat keparahan ringan kelas 1 sebasar Rp 16.73.633,-, kelas 2 sebesar Rp 18.624.525,-, dan kelas 3 sebesar Rp 9.304.142,-. Pada tingkat keparahan sedang kelas 1 sebesar Rp 7.274.481,-, kelas 2 sebesar Rp 7.306.795,-, dan pada kelas 3 sebesar Rp 6.057.008,-. Pada tingkat keparahan berat kelas 1 sebesar Rp 19.022.300,-, kelas 2 sebesar Rp 18.020.838,-, dan kelas 3 sebesar Rp 10.274.014,- dan selisih rata-rata antara biaya pengobatan kanker serviks ditinjau dari healthcare perspective dan payer prospective sebesar Rp (-10.841.263,-).
    Kata kunci :healthcare perspective,Human Papiloma Virus (HPV) INA-CBGs, kanker serviks, payer prospective, prosedur pada rahim dan adneksa (W-1-20).
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi