Detail Cantuman

Image of Desain Infografis bertema Literasi Bencana Alam sebagai Sumber Informasi Mitigasi Bencana : Penelitian Tindakan di Karang Taruna Desa Budiasih Kecamatan Sindangkasih Kabupaten Ciamis

Disertasi/Tesis/Skripsi  

Desain Infografis bertema Literasi Bencana Alam sebagai Sumber Informasi Mitigasi Bencana : Penelitian Tindakan di Karang Taruna Desa Budiasih Kecamatan Sindangkasih Kabupaten Ciamis


ABSTRAK Bencana yang terjadi seringkali menimbulkan kerugian disaat penduduk setempat tidak mengetahui resiko yang dapat mereka alami, sehingga ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    K1D1583363.3495 KAM dPerpustakaan FIKOM UNPAD (Rak Layanan Karya Ilmiah)Tersedia
  • Perpustakaan
    Fakultas Ilmu Komunikasi
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    363.3495 KAM d
    Penerbit Fikom Unpad : Bandung.,
    Deskripsi Fisik
    xvii, 63 hlm ; 21 cm.
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    363.3495 KAM d
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • ABSTRAK Bencana yang terjadi seringkali menimbulkan kerugian disaat penduduk setempat tidak mengetahui resiko yang dapat mereka alami, sehingga perlu adanya sosialisasi kepada masyarakat untuk meminimalisir resiko bencana. Untuk itu penelitian ini akan membahas mengenai desain infografis seperti apa yang cocok sebagai sumber informasi mitigasi bencana bagi warga Desa Budiasih. Objek dalam penelitian ini adalah desain infografis bergerak. Penelitian ini menggunakan metode action researchdengan melakukan tiga kali refleksi, pertama mengetahui pengetahuan masyarakat tentang bencana, refleksi kedua melakukan pengujian infografis bergerak yang telah dibuat sebagai pendapat awal, dan refleksi tiga melakukan pengujian berupa penayangan serta dilakukannya test menggunakan angket. Hasil dari penelitian ini adalah media infografis bergerak bertema literasi bencana telah layak dengan memiliki daya Tarik, keterbacaan baik dan kebermanfaatan bagi warga Desa Budiasih sebagai sumber informasi mitigasi bencana.Kata kunci: infografis bergerak, literasi bencana, mitigasi bencana, warga Desa Budiasih
    vABSTRACTGenerally, disasters that occur so often can cause damage when local people do not know the risks that they will cope with. So that, it does needed socialization to the people to minimize the risk of disaster. Regarding to it, this research will discuss what kind of infographic design that is appropriate source of disaster mitigation information for people of Budiasih Village. The object of this research is motion infographic design. This research uses action research method by doing three reflections. Firstly, knowing public knowledge about disaster. Secondly, reflection doing motion infographic testing that has been made as an initial opinion, and thirdly, the reflection doing testing in the form of screening and doing tests using a questionnaire. The result of this study is that motion infographic media with the theme of Disaster Literacy is already worthy to be applied, its so attractive, has a good legibility and useful for people of Budiasih Village as a source of disaster mitigation information.Keywords: motion infographics, disaster literacy, disaster mitigation, Budiasih Villagers
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi