Detail Cantuman

No image available for this title

Skripsi  

Perilaku Pencarian Informasi Mahasiswa dalam Memenuhi Kebutuhan Informasi Fashion Pria


ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk membahas tentang perilaku pencarian informasi mahasiswa Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    K1D 1654248.843.07 Lah pPerpustakaan FIKOM UNPAD (Prodi Ilmu Perpustakaan)Tersedia
  • Perpustakaan
    Fakultas Ilmu Komunikasi
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    248.843.07 Lah p
    Penerbit Fikom Unpad : Bandung.,
    Deskripsi Fisik
    xii,178 hlm.;ilus'; 21x30 cm
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    248.843.07 Lah p
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    -
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • ABSTRAK

    Penelitian ini bertujuan untuk membahas tentang perilaku pencarian informasi mahasiswa Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Padjadjaran dalam memenuhi kebutuhan informasi fashion pria. Metodologi penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara, dan studi pustaka. Informan merupakan empat orang mahasiswa Fikom Unpad yang dipilih melalui cara purposive sampling yaitu pengambilan sumber dengan pertimbangan tertentu. Pertimbangan tersebut mahasiswa Fikom Unpad yang berjenis kelamin laki-laki, mempunyai penampilan fashionable serta sering mengakses media online seperti internet (website), e- commerce, media sosial tentang fashion pria. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa mahasiswa menempuh beberapa tahapan pencarian informasi yakni tahap awalan, tahap pemilihan topik, tahap pemilihan fokus, tahap pengumpulan, tahap penyajian informasi sampai penggunaan informasi sebagai dasar pengambilan keputusan pembelian produk fashion.

    Kata kunci: Perilaku informasi, Fashion, Mahasiswa.


  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi