Detail Cantuman

No image available for this title

Skripsi  

Adaptasi Sosial Siswa Kelas 1 SMPN 194 Jakarta Timur pada Kegiatan Ekstrakulikuler


Adaptasi sosial siswa kelas 1 SMPN 194 Jakarta pada kegiatan ekstrakulikuler merupakan penelitian yang mengkaji tentang penyesuaian diri peserta ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    170710130049301 RUT 54/2017Perpustakaan Fisip UnpadTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
  • Perpustakaan
    Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    301 RUT 54/2017
    Penerbit FISIP Unpad : Bandung.,
    Deskripsi Fisik
    xiii, 101 hlm.; 29,7 cm.
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    301
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Adaptasi sosial siswa kelas 1 SMPN 194 Jakarta pada kegiatan ekstrakulikuler merupakan penelitian yang mengkaji tentang penyesuaian diri peserta didik baru SMPN 194 Jakarta dalam mengikuti kegiatan ekstrakulikuler. Penelitian ini dilakukan untuk menggambarkan bagaimana adaptasi sosial dan interaksi sosial siswa kelas1, faktor yang berperan dalam proses adaptasi mereka, hubungan interaksi dengan adaptasi pada kegiatan ekstrakulikuler SMPN 194 Jakarta. Konsep yang digunakan adalah konsep Adaptasi Gerungan dan bentuk Interaksi Sosial Gillin dan Gillin. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan kualitatif, penentuan informan menggunakan teknik purposive sampling dengan kriteria informan yang berstatus sebagai siswa kelas 1 pada kegiatan ekstrakulikuler serta pengumpulan data yang digunakan untuk menggali informasi penelitian yaitu studi dokumentasi, wawancara mendalam, dan observasi non partisipan. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan triangulasi sumber. Hasil penelitian menunjukan bahwa siswa kelas 1 SMPN 194 Jakarta melakukan adaptasi sosial di kegiatan ekstrakulikuler. Adaptasi sosial yang terjadi dikarenakan interaksi sosial yang mereka lakukan. Ada keterkaitan antara adaptasi dengan interaksi sosial yang mereka lakukan.

    Kata kunci : adaptasi sosial, interaksi sosial, kegiatan ekstrakulikuler.
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi