Detail Cantuman

Image of Hubungan Tingkat Pendidikan Ibu dengan pengalaman karies anak pada siswa TK A kecamatan Sukasari

Skripsi  

Hubungan Tingkat Pendidikan Ibu dengan pengalaman karies anak pada siswa TK A kecamatan Sukasari


Karies merupakan permasalahan di rongga mulut yang banyak menyerang anak-anak prasekolah. Faktor penyebab karies terbagi menjadi faktor internal dan ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    IKM1-528528 614 Min HJatinangor (IKM)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing
  • Perpustakaan
    Fakultas Kedokteran Gigi
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    614 Min H
    Penerbit FKG Unpad : .,
    Deskripsi Fisik
    -
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    160110120097
    Klasifikasi
    IKM
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Karies merupakan permasalahan di rongga mulut yang banyak menyerang anak-anak prasekolah. Faktor penyebab karies terbagi menjadi faktor internal dan eksternal. Salah satu faktor eksternal yang dapat menyebabkan terjadinya karies pada gigi anak adalah tingkat pendidikan ibu. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terdapat hubungan antara tingkat pendidikan ibu dengan pengalaman karies anak.
    Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan cross-sectional dengan metode pengambilan sampel secara total sampling. Subjek yang diteliti adalah semua anak TK A di TK Al-Azhar, TK Kartika Siliwangi, dan TK Labschool UPI di Kecamatan Sukasari, dengan total 81 responden. Penelitian dilakukan dengan cara pemeriksaan Indeks def-t kepada responden anak, dan pembagian kuesioner kepada ibu dari responden.
    Hasil penelitian menunjukkan rata-rata nilai Indeks def-t siswa TK A di Kecamatan Sukasari adalah 4,6 dan termasuk kedalam kategori pengalaman karies tinggi. Hasil uji statistik menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara tingkat pendidikan ibu dengan pengalaman karies anak (p
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi