Detail Cantuman

No image available for this title

Skripsi  

Kualitas Pelayanan pada Pengguna BPJS Kesehatan di Fasilitas Pelayanan Kesehatan yang Didirikan oleh Universitas Padjadjaran


Pendahuluan: BPJS Kesehatan diharapkan menyelenggarakan program jaminan sosial kesehatan yang berkualitas dan berkesinambungan. Tujuan dari ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    IKM1 - 49024902 614 Met KJatinangor (IKM)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
  • Perpustakaan
    Fakultas Kedokteran Gigi
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    614 Met K
    Penerbit FKG Unpad : FKG UNPAD JATINANGOR.,
    Deskripsi Fisik
    xv, 114 hlm; ilus,; 21 X 30 cm
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    160110160173
    Klasifikasi
    614
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Pendahuluan: BPJS Kesehatan diharapkan menyelenggarakan program jaminan sosial kesehatan yang berkualitas dan berkesinambungan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran kualitas pelayanan yang diberikan fasilitas pelayanan kesehatan yang didirikan oleh Universitas Padjadjaran pada pengguna BPJS Kesehatan yang telah dilakukan perawatan. Metode: Populasi adalah pengguna BPJS Kesehatan di fasilitas pelayanan kesehatan Universitas Padjadjaran Bandung. Teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu accidental sampling dengan jumlah responden minimal n=84. Alat ukur yang digunakan yaitu kuesioner ServQual dengan skala Likert. Teknik analisis data menggunakan analisis Median. Hasil: Kualitas pelayanan pada 100 responden pengguna BPJS Kesehatan yang berobat di Bale Kesehatan Dipati Ukur dan Klinik Padjadjaran berdasarkan 5 dimensi ServQual yaitu dimensi Tangible dengan nilai median 3, dimensi Reliability dengan nilai median 3, dimensi Responsiveness dengan nilai median 3, dimensi Assurance dengan nilai median 3, dan dimensi Empathy dengan nilai median 3. Simpulan: Penelitian ini menunjukan bahwa kualitas pelayanan pada pengguna BPJS Kesehatan yang dilakukan perawatan pada fasilitas pelayanan kesehatan yang didirikan oleh Universitas Padjadjaran berdasarkan 5 dimensi kualitas pelayanan berada dalam kategori �baik�.
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi