Detail Cantuman

No image available for this title

Manuscript  

Hubungan Stunting dengan Kebersihan Mulut pada Anak : Systematic Literature Review


Pendahuluan: Stunting atau malnutrisi kronis merupakan keadaan ketika
anak cenderung lebih pendek dibandingkan dengan teman seusianya ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    Ped1 - 44 617.64 Jas HJatinangor (Pedodonsia)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
  • Perpustakaan
    Fakultas Kedokteran Gigi
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    617.64 Jas H
    Penerbit FKG Unpad : FKG UNPAD JATINANGOR.,
    Deskripsi Fisik
    -
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    160110170006
    Klasifikasi
    617.64
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Pendahuluan: Stunting atau malnutrisi kronis merupakan keadaan ketika
    anak cenderung lebih pendek dibandingkan dengan teman seusianya melalui
    pengukuran WHO Child Growth Standard. Keadaan malnutrisi kronis ini dapat
    memengaruhi perkembangan otak juga rongga mulut seseorang meliputi kebersihan
    dan kesehatan mulut secara menyeluruh. Tujuan dari studi pustaka dengan
    pendekatan sistematis ini adalah untuk mengetahui hubungan antara stunting
    dengan kebersihan mulut pada anak. Metode: Penelitian dilakukan dengan metode
    studi pustaka dengan pendekatan sistematis melalui pencarian artikel yang
    berkaitan dengan topik penelitian pada Pubmed dan Google Scholar. Pencarian
    disesuaikan dengan kategori inklusi yaitu penelitian yang membahas malnutrisi dan
    kebersihan rongga mulut dengan waktu publikasi dari tahun 2010-2020, penelitian
    yang dilakukan pada anak laki-laki dan perempuan, berusia semenjak lahir hingga
    18 tahun. Kategori eksklusi yang digunakan adalah artikel yang tidak membahas
    stunting dan kebersihan rongga mulut juga grey literature. Pemilihan artikel
    dilakukan dengan pendekatan PRISMA (Preferred Reporting Items for Systematic
    Reviews and Meta-Analyses). Hasil: Berdasarkan sepuluh artikel terpilih, kami
    menemukan tiga artikel dengan hubungan antara stunting dengan kebersihan mulut,
    dua artikel dengan temuan indeks plak yang tinggi pada anak stunting, empat artikel
    memperlihatkan hubungan stunting dengan laju aliran saliva, dua artikel
    menunjukan penurunan komposisi pada saliva anak stunting, dan satu artikel
    berupa review. Simpulan: Terdapat hubungan antara stunting dengan kebersihan
    mulut pada anak.
    Kata kunci: Stunting, kebersihan mulut, laju aliran saliva
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi