Detail Cantuman

No image available for this title

Text  

Karakteristik kualitatif sapi pasundan bibit di Balai Perbibitan Ternak Sapi Potong UPTD Perbibitan Ternak dan Benih Ikan Dinas Peternakan Dan Perikanan Kabupaten Ciamis


KARAKTERISTIK KUALITATIF SAPI PASUNDAN BIBIT DI BALAI PERBIBITAN TERNAK SAPI POTONG UPTD PERBIBITAN TERNAK DAN BENIH IKAN DINAS PETERNAKAN DAN ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    SKR002072Skr.6517Perpustakaan Fakultas PeternakanTersedia
  • Perpustakaan
    Fakultas Peternakan
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    Skr.6517
    Penerbit Fakultas Peternakan Universitas Padjadjaran : Sumedang.,
    Deskripsi Fisik
    xiii, 49 hlm.: ilus.; 29 cm.
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    636.2
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • KARAKTERISTIK KUALITATIF SAPI PASUNDAN BIBIT DI BALAI PERBIBITAN TERNAK SAPI POTONG UPTD PERBIBITAN TERNAK DAN BENIH IKAN DINAS PETERNAKAN DAN PERIKANAN
    KABUPATEN CIAMIS
    Widya Gusliani Yuniar
    ABSTRAK
    Penelitian mengenai Karakteristik Kualitatif Sapi Pasundan Bibit di Balai Perbibitan Sapi Potong UPTD Ternak Sapi Potong dan Benih Ikan Kabupaten Ciamis”, yang telah dilaksanakan pada tanggal 23 Desember sampai 29 Desember 2020 di Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Ciamis. Penelitian ini menggunakan metodes survey. Pengambilan data secara sensus yang diambil seluruh Sapi Pasundan Betina dewasa dengan umur 2-5 tahun sebanyak 19 ekor. Data diolah secara deskriptif untuk mendapatkan frekuensi relative. Hasil penelitian karakter kualitatif sapi Pasundan Betina Bibit meliputi: warna tubuh merah bata, coklat dan krem masing-masing sebesar 43,37% , 31,58% dan 21,05% , warna putih pada kaki sebesar 94,74% dan yang tidak berwarna putih sebesar 5,26% , memiliki garis belut 94,74% dan yang tidak memiliki garis belut sebesar 5,26% , memiliki gelambir sebesar 100,00%, memiliki warna hitam pada ujung ekor sebesar 89,47% dan yang tidak memiliki sebesar 10,52% , memiliki punuk sebesar 21,05% dan yang tidak memiliki punuk sebesar 78,95% dan bertanduk dominan pendek ke atas sebesar 52,63% dan diikuti dengan bentuk tanduk dominan ke dua panjang ke atas sebesar 21,05%.
    Kata Kunci : Sapi Pasundan, Karakteristik Kualitatif, Bibit
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi