Detail Cantuman

No image available for this title

Text  

Pengaruh Pembelajaran Organisasi, Kompetensi Pengguna Dan Komitmen Manajemen Terhadap Keamanan Sistem Informasi Serta Implekasinya Pada Kualitas Informasi Akuntansi


Pembelajaran organisasi, kompetensi pengguna dan komitmen manajemen dapat meningkatkan keamanan sistem informasi. Terjaminnya keamanan sistem ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    D4550D4550Perpustakaan Sekolah PascasarjanaTersedia
  • Perpustakaan
    Sekolah Pascasarjana
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    D4550
    Penerbit : Bandung.,
    Deskripsi Fisik
    -
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    NONE
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • Pembelajaran organisasi, kompetensi pengguna dan komitmen manajemen dapat meningkatkan keamanan sistem informasi. Terjaminnya keamanan sistem informasi berpengaruh terhadap kualitas informasi akuntansi. Fenomena yang terjadi pada beberapa bank umum di Indonesia menunjukkan bahwa sistem informasi belum aman sehingga berdampak pada belum berkualitasnya informasi akuntansi.
    Penelitian ini dilakukan untuk mencari kebenaran melalui pengujian dalam membuktikan adanya pengaruh pembelajaran organisasi, kompetensi pengguna dan komitmen manajemen terhadap keamanan sistem informasi yang berdampak pada kualitas informasi akuntansi. Data yang digunakan dalam penelitian ini diperoleh melalui survei dengan menyebarkan kuesioner pada 120 bank umum di Indonesia. Pengujian data menggunakan SEMPLS. Metode penelitian menggunakan metode explanatory research.
    Hasil penelitian menunjukkan bahwa masalah belum berkualitasnya informasi akuntansi terjadi karena belum amannya sistem informasi. Belum amannya sistem informasi disebabkan oleh pembelajaran organisasi, kompetensi penggunar, dan komitmen manajemen yang belum sepenuhnya baik sesuai yang diharapkan.

    Kata kunci: Pembelajaran organisasi, Kompetensi pengguna, Komitmen manajemen,
    Keamanan sistem informasi, Kualitas informasi akuntansi.

    ABSTRACT

    Organization learning, user competency and management commitment are able to increase the security information systems. The security of information systems effects the quality of accounting information. What happens in several commercial banks in Indonesia shows that information systems has not been so secure that the quality of accounting information is not creadible.
    The porpose of this reseach is to prove through the test in examining the existence of the impacts in organization learning, user competency and management commitment regarding the security of information system that has an impact to the quality of accounting information. The data used in this reseach are collected by doing a survey using questionnaire in 120 commercial banks in Indonesia. SEMPLS is used to examine the data. The metodh of this reseach uses explanatory reseach metodh.
    The result of this reseach shows that the unequal accounting information is as a result of the unsafe of information systems. It is caused by organization learning, user competency and management commitment are not yet well expected.

    Keywords: Organizational learning, User competence, Management commitment, Information system security, Quality accounting information
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi