Detail Cantuman

No image available for this title

Text  

[TESIS] PENGARUH PROBLEMATIC INTERNET USE (PIU) KALANGAN IBU PADA KETERLIBATANNYA TERHADAP ANAK DENGAN KELEKATAN SEBAGAI MODERATOR


"ABSTRAK
Para ibu, yang memiliki banyak peran dalam keterlibatannya terhadap anakanaknya,
merupakan konsumen internet yang cukup aktif. ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    19042021T0756T0756 Ris pPerpustakaan Fakultas Psikologi UNPAD (-)Tersedia
  • Perpustakaan
    Fakultas Psikologi
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    T0756 Ris p
    Penerbit Fakultas Psikologi UNPAD : Jatinangor.,
    Deskripsi Fisik
    xv., 174 hlm.: ill.; 30 cm.
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    190420180018
    Klasifikasi
    T0756 Ris p
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    TESIS
    Pernyataan Tanggungjawab
  • "ABSTRAK
    Para ibu, yang memiliki banyak peran dalam keterlibatannya terhadap anakanaknya,
    merupakan konsumen internet yang cukup aktif. Internet dapat memberikan
    dampak yang positif namun juga negatif pada waktu bersamaan, apalagi dalam
    penggunaan yang maladaptif atau bermasalah (problematic internet use). Kondisi ini
    kemudian akan mempengaruhi salah satu fungsi sosial ibu di lingkungan, yaitu terhadap
    anaknya, yang membutuhkan kelekatan dari sang ibu. Dengan menfokuskan penelitian
    pada ibu dengan anak yang berusia infant (0-24 bulan), penelitian ini bertujuan untuk
    mengetahui bagaimana pengaruh problematic internet use pada keterlibatan ibu terhadap
    anaknya, serta untuk mengetahui apakah kelekatan dapat memoderasi hubungan kedua
    hal tersebut. Melalui metode penelitian nonexperimental quantitative research dan uji
    regresi berganda, peneliti menguji hipotesis penelitian terhadap 321 responden dengan
    tiga alat ukur : (1) Generalized Problematic Internet Use Scale-2; (2) Reported Maternal
    Involvement Scale; dan (3) Maternal Postnatal Attachment Scale, yang telah teruji valid
    dan reliabel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa problematic internet use memiliki
    pengaruh yang signifikan pada keterlibatan ibu terhadap anak, dan kelekatan dapat
    memoderasi hubungan keduanya secara signifikan. Kelekatan yang semakin besar dapat
    memperlemah pengaruh negatif problematic internet use terhadap keterlibatan ibu
    terhadap anak.
    Kata kunci : keterlibatan ibu, problematic internet use, kelekatan, ibu, infant."
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi