Detail Cantuman

No image available for this title

Text  

Deteksi jumlah bakteri aerob dan fakultatif abaerob dalam digester biogas yang menggunakan starter konsorsium bakteri asal feses sapi perah dengan media bara lignit.


DETEKSI JUMLAH BAKTERI AEROB DAN FAKULTATIF ANAEROB
DALAM DIGESTER BIOGAS YANG MENGGUNAKAN STARTER
KONSORSIUM BAKTERI ASAL FESES SAPI ...

  • CodeCallNoLokasiKetersediaan
    SKR001698Skr.6204Perpustakaan Fakultas PeternakanTersedia
  • Perpustakaan
    Fakultas Peternakan
    Judul Seri
    -
    No. Panggil
    Skr.6204
    Penerbit Fakultas Peternakan Universitas Padjadjaran : Sumedang.,
    Deskripsi Fisik
    xiv, 52 hlm.: ilus.; 29 cm.
    Bahasa
    Indonesia
    ISBN/ISSN
    -
    Klasifikasi
    628.746
    Tipe Isi
    -
    Tipe Media
    -
    Tipe Pembawa
    -
    Edisi
    -
    Subyek
    Info Detil Spesifik
    -
    Pernyataan Tanggungjawab
  • DETEKSI JUMLAH BAKTERI AEROB DAN FAKULTATIF ANAEROB
    DALAM DIGESTER BIOGAS YANG MENGGUNAKAN STARTER
    KONSORSIUM BAKTERI ASAL FESES SAPI PERAH DENGAN MEDIA
    BATU BARA LIGNIT
    vii



    Fazri Shodiq Supriatna

    ABSTRAK
    Proses biogas dalam digester dengan media batu bara lignit yang
    ditambahkan starter konsorsium feses sapi perah, konsorsium feses sapi perah dan
    batu bara, dan konsorsium batu bara bertujuan untuk mendeteksi jumlah bakteri
    aerob dan fakultatif anaerob selama proses fermentasi. Bakteri aerob berperan
    dalam proses hidrolisis dengan merombak senyawa kompleks menjadi sederhana
    sedangkan bakteri fakultatif anaerob berperan dalam proses asidogenesis
    merombak hasil hidrolisis menjadi asam lemak terbang. Pembuatan starter
    konsorsium menggunakan metode invitro dan adaptasi. Penelitian ini
    menggunakan metode deskriptif dengan pengambilan sampel tujuh kali di hari
    fermentasi yaitu hari ke-0, ke-7, ke-14, ke-21, ke-28, ke-35 dan ke-42. Data yang
    diapatkan menunjukan jumlah bakteri aerob tertinggi pada hari ke-35 pada
    penambahkan starter konsorsium feses sapi perah yaitu 91,25 x 10
    CFU/ml,
    starter konsorsium batu bara yaitu 10,26 x 10
    16
    CFU/ml sedangkan starter
    konsorsium feses sapi perah dan batu bara pada hari ke-42 yaitu 73,15 x 10

    CFU/ml. Jumlah bakteri fakultatif anaerob tertinggi pada hari ke-14 dari media
    dengan batu bara lignit yang ditambahkan starter konsorsium feses sapi perah
    yaitu 10,93 x 10
    9
    CFU/ml, starter konsorsium feses sapi perah dan batu bara yaitu
    14,73 x 10
    9
    CFU/ml dan starter konsorsium batu bara yaitu 44,75 x 10
    CFU/ml.
    Kata kunci : bakteri, aerob, fakultatif anaerob, feses, batu bara, dan biogas
  • Tidak tersedia versi lain

  • Silakan login dahulu untuk melihat atau memberi komentar.


Informasi